Polisi Dalami Kasus Penemuan Mayat Di Desa Tondei Dua Minsel

Personel Anggota Polsek Motoling dipimpin Kapolsek Iptu Tonny Simarmata bersama tim medis dari UPT Dinas Kesehatan Puskesmas Motoling Barat serta Koramil langsung mendatangi lokasi kejadian, melakukan olah TKP, mengamankan barang bukti, proses identifikasi, evakuasi, serta mengumpulkan bahan keterangan sejumlah saksi.

“Kasus ini masih dalam proses penyelidikan kepolisian. Kami akan terus mendalami untuk mengetahui jelas motif kejadian, penyebab dan lainnya,” ungkap Kapolsek Motoling Iptu Simarmata, saat dikonfirmasi Selasa siang (28/09/2021). (Britmi)

Komentar